Hasil penjumlahan tarra dan netto adalah bruto. Nilai bruto selalu 100%. Jika dalam karung beras tertulis tarra 1,75%, maka berapa harga nettonya?
Akuntansi
edymandar25
Pertanyaan
Hasil penjumlahan tarra dan netto adalah bruto. Nilai bruto selalu 100%. Jika dalam karung beras tertulis tarra 1,75%, maka berapa harga nettonya?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Gagoh
Netto (Berat bersih) = Bruto (Berat Kotor) - Tarrra (Wadah/Bungkus dsb) = 100% - 1,75% = 98,25%