IPS

Pertanyaan

1. Hail KMB tidak memuaskan bangsa indonesia terutama negara dalam bentuk serikat hal ini disebabkan
a. NKRIS buatan Belanda
b. Mengembalikan masa kejayaan
c. Wilayahnya luas
d. RIS bukan cita cita proklamasi indonesia

2. Setelah kembali ke NKRI ,Indoesia memakai konstitusi
a. UUD Sementara tahun 1950
b. Kabinet Parlementer
c. UUD 1945
d. Kabinet Presidential

3. Dibawah ini yang bukan merupakan hal hal yang mendasari perubahan bentuk negara serikat menjadi negara kesatuan
a. Perubahan sesuai kesepakatan dalam KMb
b. Bentuk negara serikat tidak sesuai dengan jiwa proklamasi 1945
c. banyak tuntutan dari negara negara bagian untuk kembali ke NKRI
d. Pemerintah belanda mengakui kedaulatan inonesia dalam bentuk RIS

4. APRA selain membuat kekacauan di bandung, ternyata juga merencanakan hal hal di bawah ini kecuali
a. Mencegah masuknya TNI di Jawa Barat
b. Mempertahankan Negara Pasundan
c. Mengangkat Westerling sebagai pemimpin Negara
d. Merencanakan pembentukan kabinet RIS

5. Tujuan tersembunyi gerakan APRA adalah
a. Mempertahankan status indonesia serikat
b. membubarkan Uni Indonesia Belanda
c. mengamankan kepentingan ekonomis kolonis belanda
d. mengulingkan pemerintahan RIS yang syah

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya