Pada deret geometri diketahui suku pertamanya=2 dan rasionya=4 . Tentukan suku ke-6 pada deret tersebut!
Matematika
ghithrafsaputro
Pertanyaan
Pada deret geometri diketahui suku pertamanya=2 dan rasionya=4 . Tentukan suku ke-6 pada deret tersebut!
2 Jawaban
-
1. Jawaban DhillaAf
U6
= ar^5
= 2 . 4^5
= 2.048 -
2. Jawaban DewiFortune
Dik : r = 4
a = 2
Dit : suku ke 6
Jwb :
S6= 2(4^6-1)/(4-1)
S6= 2(4095)/3
S6= 2730