salah satu tujuan bernegara adalah melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia. Apakah makna yang terkandung pada pernyataan tersebut
PPKn
Asrul233
Pertanyaan
salah satu tujuan bernegara adalah melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia. Apakah makna yang terkandung pada pernyataan tersebut?
tolong di jawab
tolong di jawab
2 Jawaban
-
1. Jawaban equation
negara harus melindungi seluruh penduduknya karena itu merupakan tanggung jawab negara -
2. Jawaban nabila2191
maknanya adalah bahwa dalam bernegara itu harus melindungi atau menjaga keberhasilan yang telah diperjuangkan oleh pahlawan-pahlawan yang telah memerdekakan indonesia