Sebutkan ciri-ciri pantun
Pertanyaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban zhella2108
Pantun ialah merupakan salah satu jenis dari puisi lama dalam kesusastraan Bahasa Indonesia yang dimana telah dikenal luas dan digunakan dalam beragam bahasa Nusantara. Pantun juga dapat diartikan sebagai jenis puisi lama yang terdiri dari dua bagian penting, yairu sampiran dan isi. Pada bagian sampiran terletak pada baris pertama dan kedua, Sedangkan bagian isi terletak pada baris ketiga dan keempat. Ciri-ciri dari pantun diantaranya ialah sebagai berikut ini :
- Tiap bait terdisi dari empat baris
- 8-12 suku kata pada setiap baris
- Memiliki sampiran dan isi
- Memiliki irama a-b-a-b
Pembahasan
Jenis-jenis pantun diantaranya ialah sebagai berikut ini :
- Pantun nasihat
- Pantun jenaka
- Pantun agama
- Pantun teka-teki
- Pantun berkasih-kasihan
- Pantun anak
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang Pantun yang seperti peribahasa disebut pantun apa? dan Pantun yang berisi sesuatu yang lucu termasuk pantun apa? https://brainly.co.id/tugas/1477493
-----------------------------
Detil jawaban
Kelas: 4
Mapel: B. Indonesia
Bab: Bab 10 - Pantun dan Penjelasannya
Kode: 4.1.10
Kata Kunci : Pantun, Sampiran, Isi