.Seseorang melakukan perjalanan dengan sepeda dan dapat memilih rute sebagai berikut: (i) Melalui dua lintasan jalan yang kondisinya baik dan membentuk sudut si
Matematika
marsya461
Pertanyaan
.Seseorang melakukan perjalanan dengan sepeda dan dapat memilih rute sebagai berikut:
(i) Melalui dua lintasan jalan yang kondisinya baik dan membentuk sudut siku-siku dengan
panjang lintasan 12 km dan 16 km.
(ii) Melalui jalan sepanjang hipotenusa dari jalan (i) yang kondisinya kurang baik.
Jika kecepatan rata-rata pada jalan yang baik 20 km/jam dan pada jalan yang kurang baik
15 km/jam, malalui jalan manakah agar lebih cepat mencapai tujuan?
tolpng dijawab pake caranya ya!
(i) Melalui dua lintasan jalan yang kondisinya baik dan membentuk sudut siku-siku dengan
panjang lintasan 12 km dan 16 km.
(ii) Melalui jalan sepanjang hipotenusa dari jalan (i) yang kondisinya kurang baik.
Jika kecepatan rata-rata pada jalan yang baik 20 km/jam dan pada jalan yang kurang baik
15 km/jam, malalui jalan manakah agar lebih cepat mencapai tujuan?
tolpng dijawab pake caranya ya!
1 Jawaban
-
1. Jawaban Alfito30
Cari jumlah jarak pada alas dan tinggi segitiga serta jalur hipotenusa
Jarak jalan yang baik = 28km
Jarak jalan yang kurang baik = cri mnggunakan rumus pythagoras, 12^2 + 16^2 = 144 + 256 = 400, diakarin, 20km
Berarti menggunakan jalan yang kurang baik, karna jarak yang baik memiliki selisih lebih 8km drpda jarak yg kurang baik