rute jenderal sudirman perang griliya
IPS
kilaayuayahoocom
Pertanyaan
rute jenderal sudirman perang griliya
2 Jawaban
-
1. Jawaban rifan60
Yogyakarta, Bantul, dusun Bakulan (Kecamatan Jetis, Bantul), Kretek (Kecamatan Kretek, Bantul), dusun Grogol (Desa Parangtritis Kecamatan Kretek, Bantul), Parangtritis (Kecamatan Kretek, Bantul), Panggang (Kecamatan Panggang, Gunungkidul), Paliyan (Kecamatan Paliyan, Gunungkidul), Playen (Kecamatan Playen, Gunungkidul), Wonosari, Semanu, Bedoyo (Ponjong, Gunungkidul), Pracimantoro (Pracimantoro, Wonogiri), Eromoko, Wuryantoro, Wonogiri, Jatisrono (Wonogiri), Purwantoro (Wonogiri), Sumoroto (Kauman, Ponorogo), Ponorogo, Jetis (Jetis, Ponorogo), Sambit (Sambit, Ponorogo), Sawoo (Sawoo, Ponorogo), Nglongsor (Tugu, Trenggalek), Trenggalek, Kalangbret, Tulungagung, Kediri, Karangnongko, Goliman (desa Parang Banyakan kab. Kediri), Bajulan (Loceret, Nganjuk), Salamjudeg, Makuto, Sawahan (Nganjuk), Gedangklutuk, Wates, Ngliman, Serang, desa Jambu (Ponorogo), desa Wayang (Pulung Ponorogo), dusun Banyutowo (Pulung, Ponorogo), desa Sedayu (Ponorogo), dusun Warungbung (Sooko, Ponorogo), dusun Gunungtukul (desa Suru Sooko, Ponorogo), desa Ngindeng (kecamatan Sawoo, Ponorogo), desa Tumpakpelem (Kecamatan Sawoo, Ponorogo), Nglongsor (Kecamatan Tugu, Trenggalek), Trenggalek (Trenggalek), Karangan (Kecamatan, Karangan, Trenggalek), Suruhwetan (Suruh Trenggalek), Dongko (Trenggalek), Panggul (Kecamatan Panggul, Trenggalek), desa Bodag (Panggul, Trenggalek), desa Nogosari (Ngadirojo, Pacitan), Gebyur, Pringapus (Tulakan Pacitan), desa Wonosidi (Tulakan, Pacitan), desa Ketro (Tulakan Pacitan) dusun Wonokerto (Kecamatan Nawangan, Pacitan), Tegalombo (Tegalombo, Pacitan), Mujing (Nawangan, Pacitan), Nawangan (Nawangan, Pacitan), Ngambarsari (Kecamatan Karangtengah, Wonogiri), dusun Sobo (desa Pakisbaru, Kecamatan Nawangan, Pacitan). Kembali ke Yogyakarta: dusun Sobo (desa Pakisbaru, Kecamatan Nawangan, Pacitan), Tirtomoyo (Kecamatan Tirtomoyo, Wonogiri), Baturetno (Kecamatan Baturetno, Wonogiri), dusun Pulo (desa Kasihan kecamatan Ngadirojo Wonogiri), Karangbendo (Wonogiri), Ponjong (Kecamatan Ponjong, Gunungkidul), desa Karangmojo (Kecamatan Karangmojo, Gunungkidul), desa Gari (Kecamatan Wonosari Gunungkidul), Piyungan (kecamatan Piyungan, Bantul), Prambanan (Kecamatan Prambanan, Sleman), dan baru pada tanggal 10 Juli 1949 kembali lagi ke Yogyakarta dan jarak nya 1009 km , -
2. Jawaban saepul00
Panitia sengaja mengubah rute menapak tilas ini dengan melintasi sebuah rumah kuno di Kelurahan Pakunden. Rumah milik seorang dokter itu diketahui pernah menjadi tempat singgah Jenderal Soedirman saat melakukan perjalanan gerilya.
Pasukan Jenderal Sudirman bergerilya disepanjang daerah Pantai Selatan Jawa mulai Parangtritis bergerak ke timur lewat Wonosari,Pracimantoro,Wuryantoro,dan Wonogiri.Pasukan tersebut berbelok ke timur meuju Purwantoro,Ponorogo,Trenggalek,Kediri.Kemudian kembali ke barat menuju Sawahan,Sedayu,Ngindeng,Nogosari,Tegalombo,Nujing,Ngambar,dan Sobo.Dan kembali ke Yogyakarta lewat Tirtomoyo,Baturetno,Baturetno,Karangbendo,Karangmojo,Geding,Payungan,Prambanan dan akhirnya masuk lagi ke Yogyakarta.Tempat yang pernah dilewati tersebut sekarang terkenal dengan nama Rute Gerilya Panglima Besar Jenderal Sudirman.