mengapa frasa tidak mengandung fungsi subjek dan predikat serta fungsi-fungsi lainnya
B. Indonesia
Niarisa12345
Pertanyaan
mengapa frasa tidak mengandung fungsi subjek dan predikat serta fungsi-fungsi lainnya
1 Jawaban
-
1. Jawaban Thaoqid
Frase merupakan satuan gramatikal yang terdiri dari 2 kata atau lebih dan tidak melebihi satu batas fungsi.
jadi, frase hanya menempati satu fungsi saja (hanya subjek, hanya predikat, hanya objek, hanya keterangan), frase tidak boleh menempati 2 fungsi. Alias satu fungsi saja.