Fisika

Pertanyaan

sebuah bola dalam keadaan diam dengan m=3 kg dibentur oleh benda kedua yang massanya 1kg dengan kecepatan 5m/s. Setelah benturan ini 2 bola bergerak sepanjang garis gerak bola kedua itu. Bila pada benturan ini Ek hilang sebanyak 25% maka hitunglah masing-masing kecepatan bola setelah benturan . . . . . .

1 Jawaban

  • Kategori: Fisika
    Materi: Momentum
    Kelas: XI SMA IPA
    Kata kunci: Energi kinetik


    Perhitungan Terlampir
    Gambar lampiran jawaban DenmazEvan

Pertanyaan Lainnya