Matematika

Pertanyaan

pada sebuah tabung, panjang jari jari alasnya diperbesar 4 kali ukuran semula dan tinggi tabung diperbesar 3 kali semula perbandingan voume semula dengan volume setleah diperbesar adalah

1 Jawaban

  • r2 = 4r1
    t2 = 3t1

    Volume tabung = Πr²t

    V1/V2
    = (Πr1²t1)/(Πr2²t2)
    saling hapus Π
    = r1²t1/(4r1)²3t1
    = r1²t1/16r1²3t1
    di sederhana kan dengan menghapus r1²t1
    = 1/(16.3)
    = 1/48


    Jika berkenan klik heart
    dan jika jawaban saya benar tolong apresiasi dengan lebih baik
    namun bila salah, jangan dilaporkan.
    Terima kasih.

Pertanyaan Lainnya