Biologi

Pertanyaan

peranan protozoa kelas rhizopoda berserta gambarnya

1 Jawaban



  • Peranan Protozoa

    Peran menguntungkan :
    Mengendalikan populasi Bakteri, sebagian Protozoa memangsa Bakteri sebagai makanannya, sehingga dapat mengontrol jumlah populasi Bakteri di alam.Sumber makanan ikan, Di perairan sebagian Protozoa berperan sebagai plankton (zooplankton)  dan benthos yang menjadi makanan hewan air, terutama udang, kepiting, ikan, dll.Indikator minyak bumi, FosilForaminifera menjadi petunjuk sumber minyak, gas, dan mineral.Bahan penggosok, Endapan Radiolariadi dasar laut yang membentuk tanah radiolaria, dapat dijadikan sebagai bahan penggosok.Peran Merugikan :
    Protozoa menyebabkan penyakit pada manusia dan hewan ternak. Penyakit-penyakit yang disebabkan Protozoa antara lain :
    Jenis penyakitProtozoaDisentri
    Diare (Balantidiosis)
    Penyakit tidur (Afrika)
    Toksoplasmosis (kematian janin)
    Malaria tertiana
    Malaria quartana
    Malaria tropika
    Kalaazar
    Surra (hewan ternak)Entamoeba histolytica
    Balantidium coli 
    Trypanosoma gambiense 
    Toxoplasma gondii 
    Plasmodium vivax 
    Plasmodium malariae 
    Plasmodium falciparum 
    Leishmania donovani 
    Trypanosoma evansi  

Pertanyaan Lainnya