Arti peribahasa musim kemarau berhilirkan baluk
B. Indonesia
agungartini15
Pertanyaan
Arti peribahasa musim kemarau berhilirkan baluk
2 Jawaban
-
1. Jawaban dinda1966
melakukan usaha yang tidak sesuai dengan musimnya (waktunya).
Semoga membantu :)
Maaf kalau salah.... -
2. Jawaban juanjago
Arti: Musim kemarau menghilirkan baluk berarti melakukan usaha yang tidak sesuai dengan musimnya (waktunya)Pertanyaan Lainnya