jelaskan mengenai tujuan di tulis nya sebuah paragraf
B. Indonesia
shaylarevinarivai
Pertanyaan
jelaskan mengenai tujuan di tulis nya sebuah paragraf
1 Jawaban
-
1. Jawaban UchihaMansyah17
1.Untuk memudahkan pengertian dan pemahaman pembaca, yaitu adanya gagasan yang dipilah-pilih di dalam satuan kecil. Kesatuan kecil itu dibungkus di dalam paragraf. Kemudian paragraf-paragraf itu secara bersama-sama menjunjung topik yang lebih besar. Kalausebuah tulisan yang panjang tidak dipenggal ke dalam paragraf-paragraf, maka akan terjadi kesulitan besar bagi pembaca dalam mengikuti jalan pikiran penulis.Penulis juga akan kesulitan untuk memberikan tekanan di dalam menyajikan topik, sebab hanya melalui paragraf, penulis dapat memberikan penekanan bagian yang inti dan bagian yang sifatnya hanya berupa penjelas atau pendukung.
2.Untuk memisah bagian uraian, penulis dapat secara jelas memperlihatkan langkah atau gerakan pikiran dari satu tahap ke tahap lain. Ditinjau dari segi pembaca, hal ini memudahlan mereka berhenti lebih lama dari perhentian akhir kalimat.