Matematika

Pertanyaan

Amir akan menyumbangkan 70 buah buku dan 84 buah pensil ke beberapa panti asuhan. Dia ingin membagi habis secara adil. Tiap panti asuhan harus mendapat buku yang sama banyaknya dengan panti asuhan lain. Demikian juga dengan pensil, dia ingin tiap panti asuhan mendapat pensil yang sama banyaknya dengan panti asuhan yang lainnya. Paling banyak berapa panti asuhan yang dapat menerima sumbangan tadi?

1 Jawaban

  • FPB dari 70 dan 84
    70=2×5×7
    84=2²×3×7
    FPB=2×7=14
    jadi, banyak panti asuhan yang dapat menerima sumbangan tadi ada 14 panti

Pertanyaan Lainnya