Penjaskes

Pertanyaan

jarak lompat jauh di ujur dari

1 Jawaban

  • 1. Keterangan ukuran lapangan

    Panjang bak lompat 9 m
    Lebar bak lompat = 2,75 m
    Lebar lintasan awalan = 1,22 m
    Lebar papan tumpu = 20 m
    Panjang papan tumpu = 1,22 m
    Bak lompat diisi dengan pasir
    2. Macam macam gaya dalam lompat jauh

    Gaya jongkok
    Gaya berjalan di udara (walking in the air)
    Gaya menggantung (snapper)
    3. Hal hal yang perlu diperhatikan untuk meraih hasil maksimal

    Jarak awalan 30-40 dan dilakukan secepat cepatnya
    Menggunakan kaki yang kuat untuk melakukan tolakan.
    Diusahakan melayang selama mungkin
    Waktu mendarat jangan sampai jatuh ke belakang
    4. Diskualifikasi

    Dipanggil 3 menit belum melompat
    Menumpu dengan 2 kaki
    Kembali ke arah awalan, setelah melompat
    Mendarat luar bak lompat
    5. Yuri mengangkat bendera merah apabila pelompat gagal atau diskualifikasi

    6. Yuri mengangkat bendera putih jika lompatan benar.



    Lompat jauh termasuk dalam salah satu cabang atletik untuk nomor lompat. Lompat jauh ini adalah olahraga yang menggabungkan kecepatan (speed), kekuatan (stenght), kelenturan (flexibility), daya tahan (endurance), dan ketepatan (acuration) dalam upaya untuk memperoleh jarak lompatan sejauh-jauhnya. Para peneliti membuktikan bahwa suatu prestasi atletik lompat jauh bergantung pada kecepatan daripada awalan atau ancang-ancang. Oleh karena itu, di samping memiliki kemampuan sprint yang baik juga harus didukung dengan kemampuan dari tolakan kaki atau tumpuan.

    Dalam lompat jauh, ada beberapa gaya yang biasa diperagakan para pelompat, di antaranya gaya jongkok, gaya menggantung atau gaya lenting, dan gaya jalan di udara. Dalam hal melakukan teknik lompat jauh, seperti awalan, menumpu, melayang, dan mendarat, ketiga gaya ini pada prinsipnya sama saja. Namun, perbedaan dari ketiga gaya ini dapat dilihat dari kondisi sikap tubuh pelompat pada saat melayang di udara.

Pertanyaan Lainnya