Biologi

Pertanyaan

apakah fungsi dari bagian" sel saraf berikut:
dendrit, akson, selubung mielin, modusranfer, dan sel schwan?

1 Jawaban

  • Dendrit : menerima rangsang dan meneruskan ke badan sel
    Akson : meneruskan rangsang ke​ sel lain
    Selubung mielin : pembungkus/pelindung sel schwan
    Nodus ranvier : mempercepat jalannya rangsang
    Sel schwan : memberi nutrisi untuk neurit/akson

Pertanyaan Lainnya