sebuah kapasitor dengan kapasitas 0,8 F dimuati oleh baterai 16 volt. jumlah muatan yang tersimpan dalam kapasitor adalah
Fisika
albert168
Pertanyaan
sebuah kapasitor dengan kapasitas 0,8 F dimuati oleh baterai 16 volt. jumlah muatan yang tersimpan dalam kapasitor adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban cingcang
C = 0,8 F
V = 16 V
Q = __?
C = Q / V
Q = C V
Q = (0,8 C) (16 V)
Q = 12,8 C ✓ -
2. Jawaban claramatika
mapel: fisika
kelas: XII SMA
materi: kapasitor
kata kunci: kapasitor, tegangan, muatan