Biologi

Pertanyaan

disilangkan mangga berbuah manis (MM) dengan mangga berbuah masam(mm). a : buatlah skema persilangan tersebut sampek dengan f2. b : manakah yang bersifat resesif dan dominan. c : bagaimana perbandingan mangga berbuah manis dan mangga berbuah asam

pliss dijawab yaa...

1 Jawaban

  • MM x mm
    maka F1 : Mm ( semuanya berbuah manis )
    Mm x Mm
    maka F2 : MM , Mm, Mm, mm.
    yang berbuah manis 75% ( dominan ) yaitu MM,Mm, dan Mm
    yang berbuah asam 25% ( resesif ) yaitu mm
    perbandingannya buah manis dan asam 3:1

Pertanyaan Lainnya